Kategori: DPRD Barito Utara

3 bulan yang lalu

MUARA TEWEH – Dua anggota DPRD Kabupaten Barito Utara, H. Nurul Anwar dan Gun Sriwitanto, menyatakan dukungan terhadap pengurus baru Persatuan Wartawan Indonesia Kabupaten Barito Utara periode 2025–2028 yang resmi dilantik di Aula Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Barito Utara, Kamis (13/11/2025). H. Nurul Anwar menegaskan peran strategis PWI dalam menjaga keseimbangan informasi di tengah masyarakat […]