Kategori: Pendidikan

2 bulan yang lalu
PALANGKA RAYA, SN — Gubernur Kalimantan Tengah H. Agustiar Sabran menjadi inspektur upacara Peringatan Hari Guru Nasional (HGN) Tahun 2025 tingkat Provinsi Kalimantan Tengah yang dipusatkan di SMAN 5 Palangka Raya dan diikuti seluruh SMA/SMK/SLB se-Kalteng secara virtual melalui Zoom, Selasa (25/11/2025). Pada kesempatan tersebut, Gubernur membacakan sambutan resmi Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) […]










